Dengan 58 huruf, sebuah desa di Inggris, tepatnya di Wales menjadi satu-satu nya kampung yang mempunyai nama terpanjang di dunia kini. Desa ini mempunyai nama Llanfairpwllgwyngyllgogerychwyrndrobwllllantysilio gogogoch, dan sebelumnya bernama Llanfair Pwllgwyngyll.
Seorang wisatawan berfoto di bawah papan penunjuk arah ke desa ini
Kampung ini terletak di Pulau Anglesey, Wales Utara, untuk menarik minat wisatawan asing pada tahun 1860an, desa ini sengaja diubah namanya. Ide penggantian nama ini memberi hasil positif. Setelah berganti nama banyak wisatawan yang berkunjung ke desa ini karena didorong oleh rasa penasaran.
Stasiun kereta
Selain karena tertarik dengan nama desa yang sangat panjang, stasiun kereta api bergaya Victorian juga memamerkan lokomotif kereta api uap kuno, dan toko-toko souvenir dan kerajinan tangan khas Wales menjadi daya wisata yang amat khas. Tak hanya itu, desa ini juga mempunyai gereja yang dibangun pada abad ke-15 yaitu Gereja St. Tysilio.
Gereja St. Tysilio yang dibangun pada abad ke-15
Nama desa ini juga menjadi makin terkenal setelah Pangeran William dan Kate Middleton membangun rumah pertama mereka di sini. Pangeran William ditempatkan oleh Angkatan Bersenjata Kerajaan Inggris di pulau ini, dan pusat latihan ketenteraan terletak 27 kilometer dari desa ini.
(Geograph, Linklup, Wikipedia, BBC)diambil dari sini
Related Posts:
Sabar diatas segalanyaJika kau sudah berdoa, dan doamu terkabul, walau kau fikir apa yang kau dapatkan belum sama dengan apa yang kau minta, bahkan lebih sedikit dan jauh d… Read More
Cerita SangkuriangAssalamualaikum,wr,wb. Selamat Datang di Blog Dunia Taufiqdi kesempatan kali ini saya akan menulis dan membagikan sebuah artikel yang berjudul ? Cerit… Read More
Kisah Dua PedagangDi sebuah kota ada dua orang pedagang keliling yang tinggal bertetangga, mereka sama ? sama menjual perkakas yang terbuat dari kuningan. Namun sifat m… Read More
dongeng anak manusiaanak manusia ini terlahir dengan segala kekurangan dan kelebihan. kekurangannya ia jadikan sebagai penambah semangat dan ia pun semakin semangat karen… Read More
Insiden MonasImage Source: www.google.com2 Juli 2014,Pada tanggal itu gue menulis cerita ini. Dengan ditemani lagu Depapepe - Snow Dance dan Start, otomatis mood g… Read More
0 comments:
Post a Comment